16 Apr 2011

cara membuat template blogspot sendiri


Cara membuat template blogspot sendiri bukanlah perkara yang sulit namun sangat mudah malah. Kali ini blogger sragen akan sedikit mengulas dan yang ringan-ringan saja. Blogger sragen belum kepingin membahas sesuatu yang dirasa sangat membutuhkan konsentrasi.



Untuk membuat template blogger yang memang sesuai keinginan hal yang harus anda pahami adalah XML,HTML dan CSS untuk yang lain cuman pendukung saja. Memang banyak yang bilang membuat template blogspot sangat sulit. Namun menurut saya mudah mudah saja hanya memerlukan beberapa pembelajaran dan google sendiri telah menuliskan dalam help blogger. Jadi awal pertama belajar membuat template sendiri buat blogspot adalah anda mempelajari beberapa hal yang di perlukan diatas.



Cara termudah membuat template blog sendiri adalah dengan menganalisa template sebelumnya. Ada beberapa hal yang jangan di ganti dan hal yang bisa di ganti. Hal utama adalah section skin, section blog dan ini harus ada. Dan yang lain sepertinya bisa anda ganti semaunya.



Jika analisa dan 'penjiplakan' fungsi selesai maka anda siap untuk memulai pekerjaan membuat template sendiri. Yang dilakukan adalah dengan menggambar sket dalam kertas. Tentukan posisi masing masing section dan kemudian memulai membuat file HTML dengan include CSS di dalamnya agar lebih mudah. Jika sudah selesai tinggal membuat file XMLnya dan selesai. Ternyata mudah tow :D .. Ini kan yang ringan yang berat entar saja.. Nah ini dia hasil dari design blogger sragen maaf jelek xa3..












http://www.tamankanakkanak.tkhttp://www.gislimusic.tk


Tampilan kedua template blogspot buatan blogger sragen tersebut hampir sama karena struktur template sama hanya ada beberapa saja yang berbeda. Hanya dengan bermain CSS posisi bisa kita atur sedemikian rupa dari font, warna, background dan lain lain.

Anda sedang membaca Artikel tentang cara membuat template blogspot sendiri, jika Anda menyukai Artikel di blog ini, silahkan masukkan email Anda dibawah ini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel baru.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...